Hindari Merokok pada Usia Remaja
Kebiasaan merokok dalam kehidupan remaja tidak dapat dihidarkan apalagi kalau remaja tersebut sudah bergaul bebas diluar sana yang notabeninya berbagai umur yang berbeda-beda. Mungkin pengaruh merokok tersebut dari pergaulan maupun dari lingkungan. Maka dari itu kita yang remaja harus bisa mengontrol diri dari pergaulan diluar sana.
Dampak rokok yang paling bahaya pasti semua tahu apa lagi orang yang mengkonsumsi rokokpun mengetahui juga dampak dari rokok yang sangat bahaya bagi kesehatan. Yang paling mencolok dari bahaya rokok yaitu penyakit paru-paru dan serangan jantung. Semoga kita semua bisa menghindari barang yang bernama rokok.
![]() |
sumber: http://google.com/stop_merokok |
0 komentar:
Posting Komentar